About Me
HELLO!
WELCOME TO MY BLOG!
Hai gengs! Namaku Hosella Angelene, biasa dipanggil Ella. Aku seorang siswi di SMA Kasih Karunia, kelas 11 IPS yang lahir di Jakarta, 24 Mei 2003. Aku anak ke 2 dari 3 bersaudara dan aku satu-satunya anak perempuan di dalam keluargaku.WELCOME TO MY BLOG!
Hobiku menyanyi, nonton drama, membaca novel, dan tentunya, rebahan. Hehehe.
Kata orang, aku tuh orangnya pendiam. Ohohoho.. Kalau mereka bisa bilang begitu, berarti mereka belum benar-benar mengenal aku. Kalau udah kenal dekat sama aku, pasti mereka bilangnya aku cerewet. Tapi, gak secerewet itu kok. :D
Fotoku :D |
Sekian dulu tentang aku, semoga kedepannya blog aku dapat bermanfaat bagi orang-orang yang membacanya. Terima kasih!
Temui aku di instagram! @hosellaangelene
Wadaw... Bagus
ReplyDeleteTemui aku di instagram diksi yang menarik dan keren. Sederhana tetapi tepat.
ReplyDeleteBerarti saya satu orang yang belum mengenal Hosella dengan baik karena sepengetahuan saya ya seperti yang tertulis pada paragraf ketiga kalimat pertama hehehe...semangat ya...
Blognya bagus banget !! Tapi menurut saya, sebaiknya anda meletakkan link instagram anda kalau memang ingin ada yang mengunjungi supaya mempermudah pembaca untuk lebih mengenal anda. Kemudian saya sangat menyukai cara anda mengekspresikan diri anda di post ini. Sekian terima kasih !
ReplyDeleteBlog nya sudah cukup menarik. Akan tetapi, design blog nya terlalu plain. Lain dari itu, sudah bagus👍👍
ReplyDeleteHii ci Ella blog nya bagus.. Penulisan dan kata-kata pun tidak ambigu. Desain nya juga membuat nyaman dikarenakan warna blog yang tidak menyakitkan mata hanya saja bisa ditambahkan lagi desainnya karna agak kosong.. Selain itu semua nya sudah bagus. Semangat terus cii !! :)
ReplyDeleteHALOOO CI ELLAAA.... Blognya bagus cii trus bahasnya juga kece gtuu, suka bgt liat blognya. Saran dari aku cici coba kasih warna deh ke backgroundnya biar lebih banyak lagi yang tertarik hehehe gak harus sih ini aku cuma sekedar saran. Oh ya ci semangat terus ya buat blognya, biar aku sering - sering berkunjung hahhaha. Hwaiting my fav eonni !!! wkwkwk
ReplyDeleteholaaa ci elaa! sneng rasanya baca tulisan ini... kata-kata yang digunakan mudah dipahami, tampilan blognya juga terang. oh yaaa, ternyata ci ela tipe org yg bisa cerewet jg yaa ahahahha. bolee dongg sering-sering upload biar bisa lebih kenal dket *ehee* SEMANGAATT trus yaa ciiii... do ur best!
ReplyDelete